Komjen Listyo Sigit Satukan Ribuan Jawara Banten Lewat Tapak Karuhun

Komjen Listyo Sigit Satukan Ribuan Jawara Banten Lewat Tapak Karuhun
Komjen Listyo Sigit Prabowo. Foto: Ricardo/JPNN

Cerita yang sama juga diungkapkan TB Arif Hidayat, Ketua DPW TTKKDH Cimande Kabupaten Serang. Sekedar diketahui, TTKKDH Cimande, Terumbu dan Bandrong merupakan tiga perguruan pencak silat terbesar di Banten: TB Arif bercerita mengenai awal mula terselenggaranya Tapak Karuhun Banten. Saat itu, dia berbicara dengan Sigit mengenai situasi dan kondisi perguruan pencak silat di Banten. Dia meminta Sigit untuk merangkul ulama dan jawara agar situasi keamanan dan ketertiban masyarakat Banten dapat terkendali.

"Hanya butuh waktu tiga bulan menyatukan semua perguruan di Banten dan itu tidak mudah. Tapi alhamdulilah akhirnya bisa terlaksana dan berhasil dapat rekor MURI," ungkapnya. (cuy/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Ketua Umum Perguruan Pencak Silat Banten Yadi Sugiadi menilai penunjukan Komjen Listyo Sigit Prabowo sebagai calon tunggal Kapolri sangat tepat.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News