Kommo Chatbot WhatsApp Jadi Kunci Meningkatkan Engagement Pelanggan Tanpa Repot
Otomatisasi Percakapan yang Efisien
Saat pelanggan mengajukan pertanyaan, seperti harga produk, ketersediaan, atau status pesanan, chatbot segera memberikan jawaban yang sudah diprogram tanpa keterlibatan manusia.
Chatbot juga mampu memproses pemesanan secara otomatis, mengumpulkan informasi pelanggan seperti alamat dan metode pembayaran, hingga melakukan konfirmasi pesanan.
Personalisasi Berbasis Data Pelanggan
Salah satu fitur unggulan Kommo Chatbot WhatsApp adalah kemampuannya untuk mempersonalisasi setiap interaksi menggunakan data yang tersimpan di CRM Kommo.
Misalnya, jika seorang pelanggan sering membeli produk tertentu, chatbot dapat merekomendasikan produk serupa atau memberikan penawaran khusus.
Berikut 4 Langkah Implementasi akun WhatsApp Business Anda dengan CRM Kommo:
Langkah 1: Hubungkan akun WhatsApp Business Anda dengan platform CRM Kommo melalui dashboard integrasi yang sudah tersedia.
Langkah 2: Buat alur percakapan otomatis berdasarkan skenario-skenario umum seperti pertanyaan produk, pemesanan, atau dukungan pelanggan. Ini bisa disesuaikan dengan kebutuhan bisnis.
Chatbot WhatsApp Kommo hadir sebagai solusi mengelola komunikasi dengan pelanggan secara otomatis hingga memproses pesanan dengan cepat
- Bank Mandiri Tegaskan Komitmen Dorong Ekonomi Berkelanjutan di COP 29 Azerbaijan
- Pameran Plastics & Rubber Indonesia 2024 Segera Digelar di JIExpo, Catat Tanggalnya!
- 11.11 Big Sale Dorong Penjualan Produk Brand Lokal & UMKM Meningkat 7,5 Kali Lipat di Shopee Live
- MR.DIY Memperluas Ekspansi hingga Pelosok Indonesia
- Penyebab Utama Gelombang PHK Massal Terungkap, Industri hingga Ritel Terdampak
- Joshua Krisekaputra Tekankan Pentingnya Memulai Bisnis Sejak Usia Muda