Komnas HAM Dalami Sosok Sertu Heru Santosa
Kamis, 04 April 2013 – 13:32 WIB

Komnas HAM Dalami Sosok Sertu Heru Santosa
"Kita koordinasikan temuan awal dengan polisi. Komnas HAM akan menilai apakah ada pelanggaran HAM. Besok dengan Panglima TNI untuk klarifikasi beberapa hal terkait kejadian di sana. Korban meninggal peristiwa Hugo's statusnya seperti apa," jelas Nucholis.
Menurutnya, dalam menyelidiki kasus ini, Komnas HAM juga akan berkoordinasi dengan Kementerian Hukum dan HAM. Diakui Nurcholis kasus ini tidak mudah karena terkait bukti dan saksi, bukan sekedar asumsi-asumsi yang sudah dimiliki Komnas HAM saat ini.
"Kalau asumsi sudah banyak. Tapi kalau asumsi dibangun, tentu harus ada bukti dan saksi. Tapi kami sepakat akan transparan dan poin kami, bagaimana sekeras mungkin ungkap kebenarannya," jelas Nurcholis.
Ditanya tentang asumsi-asumsi yang dimiliki Komnas HAM, Nurcholis menyebutkan soal dugaan keterlibatan unit kesatuan pemerintah dan ada satu unit lain. Sedangkan soal mencuatnya dugaan kasus ini terkait nasrkoba, dia menyebut kalaupun benar, itu hanya motif.
JAKARTA - Komisioner Komisi Nasional Hak Azasi Manusia (Komnas HAM) Nurcholis masih yakin kasus penembakan di Lapas Cebongan dengan pengeroyokan
BERITA TERKAIT
- Kemenag Perkuat Tata Kelola Zakat-Wakaf Lewat Tiga Pilar Strategis
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- PORDI & Higgs Games Island Gelar Open Tournament Domino Makassar 2025
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Elnusa Petrofin Perkuat Hubungan Harmonis dengan Jurnalis Lewat Silaturahmi
- Geledah Rumah La Nyalla, KPK Temukan Bukti Apa?