Komnas HAM Sibuk Kumpulkan Bukti

Komnas HAM Sibuk Kumpulkan Bukti
Komnas HAM Sibuk Kumpulkan Bukti

Menurutnya, pertemuan itu rencananya untuk menggali informasi terkait standar operasional Densus 88 dalam menggerebek terduga teroris tersebut.

Nantinya, ia menambahkan, seluruh keterangan akan direkonstruksi untuk dicari mana yang logis sehingga bisa ditarik sebuah kesimpulan.

Siti juga mengatakan, kedatangan ke Mabes itu juga untuk meminta penjelasan Polri  terkait barang bukti yang diperoleh saat penggerebekan. Selain itu juga untuk mendiskusikan terkait paham yang dianut oleh kelompok-kelompok terorisme.

Komnas berpandangan, hal itu harus didiskusikan secara serius, terutama yang menyangkut teologi. "Karena ini penting untuk dilihat apakah ini sampai pada ancaman ideologi bangsa atau tidak," pungkasnya. (boy/jpnn)

 


JAKARTA - Komnas HAM mendatangi Mabes Polri, Senin (6/1). Kedatangan itu untuk meminta penjelasan terkait penembakan enam terduga teroris di Kelurahan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News