Komnas Perempuan Minta Setop Spekulasi Soal Penembakan Brigadir J
Jumat, 15 Juli 2022 – 23:00 WIB

Ketua Komisi Nasional (Komnas) Perempuan Andy Yentriyani. Foto: Mercurius Thomos Mone/JPNN.com
Hal itu guna memastikan penyelidikan memperhatikan kerentanan dan dampak peristiwa berbasis gender bagi perempuan berhadapan dengan hukum, baik sebagai saksi maupun korban.
Baca Juga:
Sebelumnya, pada Jumat (8/7), Brigadir J tewas dalam baku tembak dengan Bharada E di Rumah Dinas Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo, kawasan Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan.
Peristiwa itu diduga dilatarbelakangi terjadinya pelecehan dan penodongan pistol terhadap P, istri Ferdy Sambo. (antara/jpnn)
Komnas Perempuan meminta publik menghentikan spekulasi soal peristiwa penembakan Brigadir J di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Oknum Brimob Diduga Tembak Mati Warga di Lokasi Tambang Emas Ratatotok
- Keluarga Gamma Rizkynata: Hukuman Aipda Robig Harus Maksimal, Jangan Dikurangi!
- Keluarga Almarhumah Kesya Lestaluhu dan Kepala Suku Biak Mengadu ke Komnas Perempuan
- Jelaskan Kronologi Penembakan, Anak Bos Rental Menangis
- Jenazah Victor Maruli Korban Penembakan di Malaysia Tiba di Kualanamu
- Komisi III DPR Dalami Dugaan Perlindungan Kapolda Kalbar terhadap Anggotanya