Komoditas Lokal Ini Tembus Ekspor, Begini Bocoran dari Bea Cukai
Jumat, 05 November 2021 – 20:05 WIB
"Dengan adanya kegiatan ekspor diharapkan dapat semakin membuka potensi sumber daya alam beserta hasil olahannya yang berasal dari Aceh sebagai komoditas ekspor," kata Firman.
Dia berharap pelaksanaan ekspor komoditas lokal memberikan konstribusi yang besar untuk kemajuan perekonomian masyarakat dan mendongkrak perekonomian nasional pada umumnya. (mrk/jpnn)
"Bea Cukai dituntut untuk memfasilitasi perdagangan sehingga bisa berjalan lancar dan mendukung industri dalam negeri berkompetisi di pasar internasional," ujar Firman.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Begini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Agar Berorientasi Ekspor
- Ini Tujuan Bea Cukai Berpartisipasi dalam Program Pemberdayaan UMKM di Indonesia
- Bea Cukai Serahkan Barbuk Kasus Rokok Ilegal ke Kejari Kota Semarang, Ada Mobil Mewah
- Bea Cukai Teluk Bayur Bantu UMKM Manfaatkan Peluang Ekspor Lewat Program Ini
- Sinergi dengan Polri & TNI, Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di 3 Wilayah Ini
- Mantap, 140 Ton Komoditas Pinang Asal Pariaman Diekspor ke Pasar India