Komodo Terkam Dua Staf BTNK
Kamis, 07 Februari 2013 – 08:15 WIB
Baca Juga:
Menjawab apakah kondisi pasien dapat diselamatkan mengingat air liur komodo yang mengandung racun membahayakan, Margareth mengaku dari pengalaman selama ini, sejumlah pasien yang pernah digigit komodo saat ditangani Puskesmas Labuan Bajo dapat terbantu dan sembuh. Akan tetapi semuanya tergantung pihak keluarga pasien, jika ingin merujuk ke Denpasar pun, Puskesmas mempersilahkan.
“Ketakutan kita hanya kalau gigitan itu sampai pembuluh darah besar maka pendarahan akan lebih banyak, tetapi kedua pasien ini tidak. Tapi kami persilahkan saja kalau mau rujuk supaya perawatan lebih baik,” ujarnya. (krf5/ito)
LABUAN BAJO–Binatang reptile yang sudah menjadi keajaiban dunia, Komodo menerkam dua orang staf Balai Taman Nasional Komodo (BTNK), Selasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel