Kompak, Lima Pria Terjun dari Lantai 4 Hotel
Selasa, 17 Januari 2017 – 17:51 WIB
Hanya seorang yang mengalami patah tulang, yaitu Bp. Dia mendapat perawatan intensif di RS Bhayangkara Polri.
"Tidak ada yang tewas. Kelima pelaku sudah kami amankan untuk dilakukan pengembangan," jelasnya. (man/c11/ami/jpnn)
Lima pria ini termaksud nekat. Mereka terjun bebas dari lantai empat kamar hotel di Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Bukit Raya, Pekanbaru.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Puluhan Pengedar Narkoba di Kabupaten Bandung Diringkus Menjelang Tahun Baru
- Anggota Sindikat Narkoba di Sukabumi Ini Masih Muda, Barang Bukti 1,67 Kg Sabu-Sabu
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Baru Berusia 21 Tahun, DP Terancam Hukuman Penjara Seumur Hidup, Kasusnya Berat
- 2 Dua Pengedar Narkoba di Sumsel Diringkus Polisi, Sebegini Barang Buktinya
- Tangkap 28 Pelaku Tindak Pidana Narkotika, Polres Inhu Berkomitmen Selamatkan Generasi Muda