Kompak, Yoyok-Joss Usung Konsep Bocahe Dewe di Debat Perdana Pilkada Kota Semarang

Joko Santoso menyampaikan sejumlah persoalan di Semarang, seperti tingkat pengangguran terbuka sebesar 5,99 persen, masih tinggi dibandingkan provinsi dan nasional.
Termasuk Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita sebesar 1,47 juta yang lebih rendah dibanding Kota Surabaya, Ibu Kota Jawa Timur (Jatim).
Pihaknya memiliki tekad meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Kota Semarang.
Selain itu, keduanya juga berkomitmen menyelesaikan berbagai persoalan yang dihadapi masyarakat dalam kepemimpinannya lima tahun ke depan.
"Masalah lingkungan juga masih menjadi PR kita, rob dan hbnjir, darurat sampah, serta permasalahan sanitasi dasar menjadi pekerjaan rumah kota Semarang," kata Joko Santoso.(mcr5/jpnn)
Pasangan Yoyok-Joss mengusung Konsep Bocahe Dewe di Debat Perdana Pilkada Kota Semarang, simak paparannya
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
- Pemda Sumsel Ajak OPD Bekerja Sama Menyatukan Visi dan Misi untuk Kesejahteraan Masyarakat
- Hadiri Peresmian Stadion Jatidiri, Gubernur Jateng Diapit Agustina & Yoyok Sukawi
- Persija Terhukum 4 Pertandingan Kandang Tanpa Penonton
- Debat Pilgub Sumsel: Eddy Sindir Herman Deru, Sebut Jakabaring Sport City Kumuh
- Debat Pilgub Banten, Paslon Nomor Urut 1 & 2 Adu Gagasan Soal Pengentasan Pengangguran
- Kecurangan di Pilkada Muba Makin Nyata, Toha-Rohman Pilih Walk Out saat Debat Kedua