Kompetisi Ideathon 2023 Kembali Digelar
Minggu, 02 April 2023 – 18:04 WIB

Kegiatan Labuan Bajo Maritime Festival (LBMF). Foto dok Ideathon
Sementara, Direktur Utama BPOLBF Shana Fatina mengatakan Ideathon kembali hadir untuk mengajak sobat parekraf (pariwisata ekonomi kreatif) Floratama memunculkan ide kreatif menciptakan event.
Pada 2023 kali ini, BPOLBF mengajak masyarakat dan pelaku ekraf untuk memunculkan ide #EventsForLabuanBajo. Nantinya ide event itu memiliki kesempatan untuk diimplementasikan di Labuan Bajo.
"Mulai dari brainstorming hingga tahap pitching dengan didampingi mentor-mentor yang berpengalaman di bidangnya. BPOLBF sangat terbuka dengan ide kreatif dari masyarakat dan calon peserta. Kami mengajak semua pihak untuk berkolaborasi dan kerja sama menghadirkan event baru dan berkualitas di Labuan Bajo," seru Shana.(chi/jpnn)
Menparekraf Sandiaga Uno, berharap kegiatan Ideathon ini bisa menumbuhkan ekosistem event berkelas dunia.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai