Kompetisi Robot Tirukan Tarian Pendet
Rabu, 16 Juni 2010 – 05:22 WIB
Selain kontes robot seni Indonesia, mereka juga menggelar kontes robot cerdas Indonesia (KCRI) dan kontes robit Indonesia (KRI) dalam waktu bersamaan. Kata Surya, pemerintah sedang menjalin kerjasama dengan perusahaan dan industri agar bisa memanfaatkan hasil kreatifitas robot buatan mahasiswa. Menurut dia, hasil robot itu sebenarnya bisa membantu industri untuk mempermudah kerja mereka. "Mungkin tidak saat ini, tapi akan kami carikan cara agar bisa dimanfaatkan setelah mereka dinyatakan menjadi pemenang," lanjutnya. (nuq)
Baca Juga:
JAKARTA - Kementerian Pendidikan Nasional (kemendiknas) menggelar kedua kalinya kontes robot seni Indonesia. Robot seni tahun ini akan dikembangkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- WhatsApp Menyiapkan Fitur Baru Transkripsi Pesan Suara
- Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut
- 3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
- AI Merdeka Lintasarta Percepat Adopsi Kecerdasan Buatan di Indonesia
- Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
- Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba