Kompetisi Trading Snapex Indonesia, Hadiahnya Menggiurkan

jpnn.com, JAKARTA - SnapEx menyelenggarakan kompetisi trading spesial bagi para pengguna SnapEx Indonesia dalam rangka merayakan Bitcoin Halving 2020.
Kompetisi ini digelar dengan total hadiah senilai Rp 62 juta. Kompetisi Trading SnapEx Indonesia akan diadakan selama dua minggu mulai 10 Mei 2020 hingga 24 Mei 2020.
Kompetisi ini berhak diikuti oleh seluruh user SnapEx yang terdaftar menggunakan nomor ponsel Indonesia.
Jeffrey Yee, Country Manager SnapEx Indonesia menyatakan kompetisi ini akan berlaku pada perdagangan akun real dan pemenang akan didasarkan pada Return-on-Equity (ROE).
Terdapat 2 kontes dalam kompetisi ini:
ROE Harian – 3 trader teratas untuk ROE tertinggi dalam satu order (selama 24 jam terakhir)
ROE Keseluruhan – Peringkat ROE keseluruhan dengan 10 trader dengan ROE tertinggi
Leaderboard kontes ROE Harian dan ROE Keseluruhan bisa diakses di https://cryptocurrency.id/kompetisi-trading
Waktu Kompetisi
Kompetisi Trading SnapEx Indonesia akan diadakan selama dua minggu mulai 10 Mei 2020 hingga 24 Mei 2020.
- Beberapa Crypto Exchange Terdampak Gangguan AWS, Bagaimana Dengan Indodax?
- Bitcoin Jadi Peluang Investasi Jangka Panjang di Tengah Krisis Global
- Pintu Academy Bahas Soal Fork Dalam Blockchain
- Pintu Academy Soroti Pentingnya Analisis Sentimen Pasar dalam Strategi Investasi
- AS Bangun Cadangan Bitcoin, jadi Sinyal Positif Bagi Regulasi Kripto Indonesia?
- Apa Kabar Harga Bitcoin dan Ethereum di Awal 2025? Simak Ulasan Berikut Ini