Komplain Pilihan Pengadil Lapangan
Rabu, 27 Juni 2012 – 10:20 WIB

Cuneyt Cakir. Foto: Getty Images
KEPUTUSAN UEFA (Asosiasi Sepak Bola Eropa) menetapkan Cuneyt Cakir sebagai wasit Portugal versus Spanyol menuai protes dari salah satu tim. Protes datang dari Portugal yang menilai ada kepentingan terselubung dibalik penunjukan wasit asal Turki. Di sisi lain, Erzik juga memiliki link khusus dengan klub raksasa Spanyol. Barcelona. Erzik menjembatani kerjasama antara badan PBB urusan perlindungan anak (Unicef) dengan Barca " sebutan Barcelona. Unicef menjadi sponsor Barca (tapi nonkomersial) sejak 2006 sampai sekarang. Sampai saat ini, Erzik masih bekerja di Unicef.
Harian olahraga Portugal A Bola menyebutkan, pilihan terhadap Cakir adalah alarm bahaya bagi Cristiano Ronaldo cs. Cakir dianggap sebagai bagian dari kompromi antara dua petinggi Komite Wasit UEFA. Yakni, presiden Angel Maria Villar yang notabene asal Spanyol dan wakil presiden Senes Erzik asal Turki.
Baca Juga:
Perlu diketahui pula, Villar merupakan presiden Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF). Villar pun diduga yang memilih Turki sebagai tempat seminar wasit Euro 2012. "Penunjukkan wasit asal Turki itu jelas tidak membahagiakan Portugal. Seleccao pantas khawatir oleh pengaruh Angel Villar," tulis harian Portugal Record.
Baca Juga:
KEPUTUSAN UEFA (Asosiasi Sepak Bola Eropa) menetapkan Cuneyt Cakir sebagai wasit Portugal versus Spanyol menuai protes dari salah satu tim. Protes
BERITA TERKAIT
- 10 Wakil Indonesia Tembus 16 Besar All England 2025
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?