Komplotan Copet di WSBK Mandalika Pernah Beraksi di Sirkuit Sepang
Selasa, 23 November 2021 – 15:37 WIB

Kabid Humas Polda NTB Kombes Pol Artanto (kedua kanan) bersama Dirreskrimum Polda NTB Kombes Pol Hari Brata (kedua kiri) dalam konferensi pers pengungkapan kasus copet oleh sindikat asal Jakarta di Mataram, NTB, Selasa (22/11/2021). ANTARA/HO-Humas Polda NTB
Pengembangan kasus masih terus dilaksanakan, termasuk akan berkoordinasi dengan Polda Kepri yang kabarnya kerap menjadi wilayah dari sindikat copet ini beraksi. (antara/jpnn)
Komplotan pencopet asal Jakarta yang tertangkap saat mencuri telepon genggam di ajang WSBK 2021 di Sirkuit Mandalika, NTB, ternyata pernah juga melancarkan aksinya di Sirkuit Sepang, Malaysia.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Prabowo & Anwar Ibrahim Bahas Dampak Kebijakan Tarif Impor Donald Trump
- Menko Airlangga Bertemu PM Anwar Ibrahim, Bahas Strategi Menghadapi Tarif Resiprokal AS
- Sukseskan Perdamaian, Malaysia Siap Tampung Warga Palestina
- President University dan INTI International University Malaysia Berkolaborasi di Bidang Teknik Sipil
- Lagi-Lagi, Mantan PM Malaysia Tersandung Kasus Korupsi