Komplotan Pecah Kaca Kembali Beraksi di Serpong
Mobil Wartawan pun Dibobol
Minggu, 23 Januari 2011 – 20:21 WIB

Komplotan Pecah Kaca Kembali Beraksi di Serpong
SERPONG - Aksi bandit jalanan spesialis pecah kaca kembali marak di wilayah Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Bahkan, peristiwa yang terjadi kali ini menimpa wartawan Pos Kota, Irdawati. "Kaca mobil bagian tengah jebol. Beberapa barang di dalamnya raib," ujarnya ketika dimintai keterangan, kemarin.
Mobil Kijang hitam yang diparkir di area Pasar Delapan, Perumahan Alam Sutra, Serpong, Kota Tangsel dibobol maling, Jumat (21/1) siang. Tiga tas berisi laptop, kamera, HP, dan surat-surat penting digasak kawanan pelaku. Kerugian ditaksir sekitar Rp 50 juta.
Baca Juga:
Dari Irdawati, peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 13.00 WIB, ketika dirinya hendak makan siang di pusat jajan makanan. Tak berapa lama, dirinya dikejutkan ketika melihat kaca mobil bagian tengah sebelah kanannya sudah jebol.
Baca Juga:
SERPONG - Aksi bandit jalanan spesialis pecah kaca kembali marak di wilayah Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Bahkan, peristiwa yang terjadi
BERITA TERKAIT
- 1 Anggota Brimob Polda Sumsel Jadi Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam di Way Kanan Lampung
- Kopda Basar Tembak Mati 3 Polisi di Lampung, Peltu Lubis Berjudi
- Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Pria di Jepara Cabuli Wanita Difabel, Aksinya Terekam CCTV, Begini Modusnya
- 2 Bocah Perempuan Diculik Pria yang Berkenalan Lewat Game Online, Satunya Dicabuli
- Begini Kebiadaban OPM terhadap Guru Honorer dan Nakes di Yahukimo