Kompolnas Dorong Kapolres dan Kapolda Dipilih Rakyat
Sabtu, 20 April 2013 – 02:51 WIB

Kompolnas Dorong Kapolres dan Kapolda Dipilih Rakyat
JAKARTA – Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mendukung penuh langkah Kepolisian Resor (Polres), Simalungun, Sumatera Utara, yang melibatkan masyarakat dalam proses pemilihan Kepala Pos Polisi (Kapospol) Laras, Perdagangan.
Bahkan menurut Komisioner Kompolnas, Edi Sahputra Hasibuan, Kompolnas mendukung pola yang sama diterapkan dalam pemilihan Kepala Kepolisian Resor (Kapolres), bahkan hingga penetapan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda).
Baca Juga:
“Sejujurnya kami menilai pembinaan karir di Polri harus dibenahi. Kami ingin ke depan penunjukan Kapolres dan Kapolda lebih transparan dan perlu meminta masukan dari masyarakat dan pengawasan internal,” ujarnya kepada JPNN di Jakarta, Jumat (19/4).
Menurut Edi, langkah meminta masukan dari masyarakat memerlihatkan jika kepolisian pada hakekatnya sangat terbuka. Apalagi perlu disadari, polisi merupakan bagian dari masyarakat sipil.
JAKARTA – Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mendukung penuh langkah Kepolisian Resor (Polres), Simalungun, Sumatera Utara, yang melibatkan
BERITA TERKAIT
- Dokter Ayu Widyaningrum Raih Penghargaan Pemimpin Inklusif 2025 dalam Eksekutif Award
- GIM Dukung Kolaborasi Lintas Sektor untuk Program Peduli Thalassaemia
- Peringatkan Tak Ada Bullying di Sekolah Kehutanan, Menhut: Saya Tak Segan Pecat Pelaku
- Bikin Acara Bertema Kemandirian, KPPI: Perempuan Harus Bersama Memajukan Bangsa
- UID Gelar Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0, Cetak Pemimpin Muda untuk Kelola SDA Indonesia
- Sentil Perlakuan KPK terhadap Agustiani Tio, Hasto: Ini Tidak Manusiawi!