Komunitas Gaming Merapat, SteelSeries Hadirkan Arctis GameBuds, Sebegini Harganya
Sabtu, 09 November 2024 – 17:51 WIB
Earbuds gaming ini dirancang untuk memberikan pengalaman mendengarkan HiFi saat bermain game di console atapun musik, hiburan, pekerjaan, bermain, dan lebih banyak lagi.
Ini adalah earbuds gaming pertama yang dapat digunakan sepanjang hari, setiap hari.
SteelSeries Arctis GameBuds tersedia di marketplace dengan banderol mulai dari Rp 2,5 juta. (ddy/jpnn)
SteelSeries resmi meluncurkan Arctis GameBuds, sebuah earbuds gim yang bisa dihubungkan ke beberapa perangkat gaming.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Gaming Symposium Jadi Wadah SMK Berkolaborasi Pelaku Industri Gim
- Lewat Fitur Ini, Tecno Pova 6 Pro 5G Makin Maksimal untuk Gaming
- Gamecomm Indonesia Gandeng Sekuya Bawa Inovasi Baru di Dunia Gim
- Schneider Electric Hadirkan APC Back-UPS Pro Gaming, Ada Promo Khusus!
- SteelSeries Arctis Nova 5 Baru Hadirkan Lebih 100 Profil Audio Spesifik Game, Keren!
- TOZO Open Buds Hadir dengan Kualitas Suara yang Impresif