Komunitas Jogoboyo Berkumpul di Jembatan Merah Surabaya, Lihat Aksinya!
Selasa, 27 Oktober 2020 – 18:34 WIB

Puluhan anggota Komunitas Jogoboyo membentangkan spanduk dan poster bertuliskan "Berdemo Tanpa Merugikan Warga dan Merusak Kota", "Arek Suroboyo Tolak Demo Anarkis", "Apapun Isi Demo Tolong Lakukan Dengan Damai," di Jembatan Merah Kota Surabaya, Selasa (27/10/2020). FOTO: ANTARA/HO-Jogoboyo
Diketahui tampak puluhan anggota Komunitas Jogoboyo sejak Selasa siang berkumpul di Posko Jogoboyo atau warung Angkringan Jembatan Merah Surabaya.
Mereka membentangkan spanduk dan poster bertuliskan "Berdemo Tanpa Merugikan Warga dan Merusak Kota", "Arek Suroboyo Tolak Demo Anarkis", "Apapun Isi Demo Tolong Lakukan Dengan Damai," dan lainnya.
Diketahui aksi ini merupakan kelanjutan dari aksi demonstrasi pada 8 Oktober 2020 dan tindaklanjut pertemuan dengan Menpolhukam RI pada 14 Oktober 2020 di Jakarta. (antara/jpnn)
Anggota Komunitas Jogoboyo berkumpul di Posko Jogoboyo atau warung Angkringan Jembatan Merah Surabaya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Viral Es Krim Mengandung Alkohol di Surabaya, Aparat Bertindak!
- Gegara Video Influencer, Stan Es Krim di Surabaya Barat Disegel Satpol PP
- Satpol PP Surabaya Temukan 2 RHU Jual Miras saat Ramadan
- KAI Daop 8 Tes Narkoba Kepada 100 Pekerja, Ini Hasilnya
- Info Penting, Masyarakat Surabaya Harap Lakukan Ini Sebelum Mudik Lebaran 2025
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025