Kondisi Koalisi Kian Membingungkan, Antara Setengah Hati dan Setengah Mati
Oleh: Direktur Lembaga Kajian Politik Nusakom Pratama Ari Junaedi
Relasi PDIP–PKB telah lama terjalin dan PKB pasti ingat dengan jargon 'Partai Koncone Banteng'.
Dengan melihat makin cairnya fragmentasi antarpartai dan semakin mudahnya partai-partai berkelindan mencari format baru koalisi, koalisi permanen sepertinya masih jauh terbangun.
Elite-elite partai masih sibuk kasak-kusuk mencari siapa yang menjadi nomor 1, siapa yang bersedia menjadi nomor 2 dan siapa pula bohir yang menjadi sponsor.
Saya jadi teringat dengan ucapan anak muda di warung kopi di Malang, Jawa Timur, beberapa waktu yang lalu.
Siapa pun nantinya yang menjadi presiden dan wakil presiden di 2024, tidak akan mengubah kehidupan kita selama kita masih malas-malasan.
Kita harus giat bekerja dan tidak boleh malas-malasan agar bisa membantu program kerja presiden- wakil presiden 2024 yang terpilih nantinya, terutama dalam mengurangi pengangguran. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kondisi koalisi partai politik belakangan ini kian membingungkan masyarakat, terkesan antara setengah hati dan setengah mati.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
- Menjelang Pelantikan Prabowo-Gibran, MUI Keluarkan 3 Seruan Penting
- 2 Daerah ini Paling Rawan Terjadi Pelanggaran Netralitas ASN
- 19 Anggota DPR Terpilih Mundur Demi Maju Pilkada 2024
- SBY Sebut Prabowo Punya Program Tepat Sasaran
- Polda Banten Belum Tangkap DPO Kasus Pemalsuan Surat, Kompolnas Merespons, Simak
- Bicara Kualitas Pemilu di Hadapan Jokowi, Puan: Apakah Rakyat Memilih Tanpa Paksaan?