Kondisinya Mengenaskan, Jenazah DJ Indah Cleo Sulit Dikenali
Kamis, 27 Januari 2022 – 15:32 WIB
Sebelumnya, peristiwa pertikaian dua kelompok terjadi di kota Sorong, Papua Barat, Senin (24/1) pukul 23.30 WIT.
Bentrokan ini berakibat pembakaran tempat karaoke bernama Double O di kota Sorong.
Akibat peristiwa itu, 17 orang tewas terbakar dan 1 tewas terbacok.
DJ Indah Cleo menjadi salah satu korban tewas terbakar dalam insiden tersebut.(mcr7/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Jenazah DJ Indah Cleo sulit dikenali lantaran kondisinya yang mengenaskan karena tewas akibat kebakaran.
Redaktur : Yessy
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Jenazah DJ Indah Cleo Terindentifikasi, Langsung Diterbangkan ke Kampung Halaman
- Ini Permintaan DJ Indah Cleo Sebelum Meninggal Dunia, Keluarga Mengabulkan
- Sukma Menangis Sebelum Jenazah DJ Indah Cleo Diterbangkan ke Kampung Halaman
- Polisi Ungkap Kondisi DJ Indah Cleo Sebelum Meninggal, Ternyata
- Keluarga DJ Indah Cleo: Kami Mohon Proses Identifikasi Jenazah Dipercepat
- Polisi Tangkap 2 Tersangka Kasus Bentrokan di Sorong