Konflik Israel Palestina Jalan di Tempat, PBB Sebut Solusi 2 Negara Harga Mati

Konflik Israel Palestina Jalan di Tempat, PBB Sebut Solusi 2 Negara Harga Mati
Warga Palestina Shaban Esleem berada di antara reruntuhan toko bukunya yang hancur akibat serangan udara Israel selama pertempuran Israel-Palestina, di Kota Gaza, Senin (24/5/2021). Dokumentasi Foto: REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa/HP/djo

Otoritas Internasional juga mendesak Dewan Keamanan PBB untuk memaksa Israel mengakhiri pendudukan, menarik diri secara penuh dari wilayah Palestina dan Arab yang mereka duduki sejak 5 Juni 1967.

Dewan Keamanan PBB juga didesak untuk menyediakan perlindungan internasional bagi masyarakat Palestina, meningkatkan tekanan pada Israel dan melindungi solusi dua negara sebagai cara untuk mencapai keamanan, perdamaian dan stabilitas di wilayah tersebut. (ant/dil/jpnn)

Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) memastikan tidak akan menghentikan upaya untuk menerapkan prinsip solusi dua negara Palestina-Israel.


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News