Konflik Lahan di Jambi, Warga Mengamuk
Kamis, 12 Januari 2012 – 10:54 WIB

Konflik Lahan di Jambi, Warga Mengamuk
“Sinyal tidak ada dan jauhnya lokasi menyulitkan kita melakukan kontak dengan anggota di lapangan. Saat ini Kapolres secara langsung memimpin para anggota mengamankan lokasi kejadian,” sambungnya.
Ketika disinggung korban dari pihak kepolisian, Hartono membenarkan bahwa satu anggotanya menjadi korban pemukulan warga. ” Anggota kita mengalami luka robek di kepala akibat pukulan benda tumpul. Tapi, tadi (kemarin) dia sudah pulang dari rumah sakit,” katanya.(usa)
MUARATEBO- Konflik lahan yang melibatkan warga dan perusahaan meletus lagi di Jambi. Belum lagi selesai kasus Senyerang, di Kabupaten Tanjab Barat,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku