Konflik Sabah, Menlu Relokasi 600 WNI
Senin, 11 Maret 2013 – 17:55 WIB

Konflik Sabah, Menlu Relokasi 600 WNI
JAKARTA - Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa mengaku bersyukur atas langkah-langkah antisipatif yang dilakukan oleh pemerintah terkait konflik di Sabah antara kesultanan Sulu dengan Malaysia. "Hingga saat ini mereka dalam keadaan baik bahkan tim dari konsulat jenderal kita sudah berkunjung menemui mereka. Secara umum keadaan baik, masih terkelola. Kita terus memantau perkembangan," ucap Marty.
"Hingga saat ini tidak ada warga negara kita yang dilaporkan mengalami permasalahan berkaitan dengan yang berkembang di Malaysia saat ini," kata Marty di DPR, Jakarta, Senin (11/3).
Baca Juga:
Marty menerangkan, pihaknya telah menjalin kerjasama dengan pihak perusahaan yang mempekerjakan warga negara Indonesia (WNI) di wilayah konflik. WNI yang bekerja di ladang kelapa sawit itu sudah direlokasi ke suatu titik yang lebih aman.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa mengaku bersyukur atas langkah-langkah antisipatif yang dilakukan oleh pemerintah terkait konflik
BERITA TERKAIT
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Kemenag Dorong Wakaf Hijau Jadi Gerakan Nasional Pelestarian Lingkungan
- Mendagri Tito Didampingi Dirjen Bina Adwil Terima Menlu Denmark
- Beri Semangat Sopir Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako
- Papua Barat Daya Provinsi Pertama di RI Pecahkan Rekor MURI 10.000 Telur Paskah