Konflik TNI-Polri Harus Dievaluasi
Jumat, 08 Maret 2013 – 08:30 WIB

Konflik TNI-Polri Harus Dievaluasi
"Ini lebih pada masalah gesekan-gesekan pada masyarakat kita. Dan ini bukan masyarakat biasa, ini adalah orang-orang bersenjata dan resmi atas nama undang-undang dan kita setuju untuk memberi rasa aman terhadap masyarakat. Ini malah bentrok dan bikin orang takut semua," ujarnya.
Politisi Partai Golkar itu mengaku setuju jika Komisi I DPR dan Komisi III DPR untuk mengadakan sidak di lapangan. "Saya sudah telepon mereka untuk silahkan (sidak). Kalau kemungkinan juga ada rapat gabungan (TNI, Polri, Menko Polhukam) dan saya akan setuju. Karena ini adalah titik balik posisi kita untuk melakukan evaluasi secara menyeluruh," kata dia.
Priyo menerangkan presiden harus menugaskan Menko Polhukam melakukan upaya-upaya tercepat penyelesaian masalah tersebut. "Kami DPR siap untuk membahasnya segera karena waktu kita sangat pendek," tukasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI, Priyo Budi Santoso menyatakan harus ada evaluasi menyeluruh terkait pembakaran di markas Polres Ogan Komering Ulu (OKU),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur