KONI Banten Coret Cabor yang Tak Masuk Lima Besar Pra-PON
Kamis, 04 Februari 2016 – 06:18 WIB

KONI Banten Coret Cabor yang Tak Masuk Lima Besar Pra-PON
Pada PON XVI Sumatera Selatan 2004, Banten bertengger di posisi 20 klasemen akhir dengan raihan 7 medali emas, 9 medali perak, dan 31 medali perunggu. Berikutnya pada PON XVII Kalimantan Timur 2008 prestasi Banten menurun dan hanya mampu finish diperingkat 22 dengan torehan 5 medali emas, 12 medali perak, dan 30 medali perunggu.
Terakhir pada PON XVIII Riau 2012, Banten naik satu tangga ke ranking 21 dengan capaian 4 medali emas, 8 medali perak, dan 18 medali perunggu. (dre/dil/jpnn)
SERANG – Sebanyak 12 cabang olahraga (cabor) dipastikan gagal berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX Jawa Barat 2016. Dari 54 cabor yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya