KONI Siapkan Rp 1,5 Miliar
Bagi Peraih Emas Olimpiade
Jumat, 13 April 2012 – 08:12 WIB

KONI Siapkan Rp 1,5 Miliar
"Kalau yang untuk pasangan Tontowi/Liliyana ini khusus dari saya atas nama KONI Pusat. Bukan dana dari Masyarakat," ucap Tono.
Baca Juga:
Tono mengharapkan para pebulu tangkis yang sudah memastikan diri lolos ke olimpiade terus melatih diri dengan semangat sang juara. Tradisi medali emas bulutangkis harus dipertahankan, karena hanya bulu tangkis yang paling mungkin merebut medali emas di ajang paling bergengsi pesta olahraga empat tahunan itu.
"Semangat sang juara itu adalah tidak mau jadi pecundang. Untuk itu, jadilah patriot bangsa yang tidak mengenal rasa takut untuk mencapai kemenangan," tegas Tono.
Sampai saat ini, Indonesia memiliki sembilan pebulu tangkis yang hampir pasti lolos ke London."Mereka adalah adalah Tontowi/Liliyana di nomor ganda campuran (peringkat ketiga dunia), Mohamad Aksan/Bona Septanto di nomor ganda putra (peringkat ke-7 dunia), serta Greysia Polii dan Meiliana Jauhari di nomor ganda putri (peringkat kesembilan dunia).
JAKARTA - Peraih medali emas Olimpiade 2012 bakal kebanjiran bonus. Sebab selain bonus dari pemerintah senilai Rp 1 miliar seperti yang sudah
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025