KONI Tengahi Konflik PSSI
Tak Setuju Kongres Luar Biasa
Jumat, 06 Januari 2012 – 07:37 WIB
JAKARTA - Komite Nasional Olahraga Indonesia (KONI) turun tangan terkait kisruh dipersepakbolaan nasional. Induk organisasi olahraga tanah air itu merasa perlu segera mendamaikan konflik yang terjadi di salah satu organisasi yang dinaunginya dan mencoba mencari solusi terbaik. "Sebagai Ketua KONI ini tanggung jawab saya. Masukan-masukan itu saya pelajari dan saya bisa dapatkan jalan keluarnya. Tapi itu membutuhkan waktu," lanjutnya.
Kemarin siang ketua KONI yang baru terpilih Tono Suratman mendatangi kantor PSSI dan bertemu dengan jajaran pengurus. Usai pertemuan Tono Suratman berharap agar semua perselisihan yang terjadi segera diakhiri.
Baca Juga:
Tono mengaku sudah bertemu dengan pihak - pihak yang berkepentingan serta pemerhati olahraga untuk mendapatkan masukan-masukan. "Saya sudah mendapat masukan dari pemerhati olahraga sepak bola. Masukan ini baik untuk kita," kata Tono kepada wartawan.
Baca Juga:
JAKARTA - Komite Nasional Olahraga Indonesia (KONI) turun tangan terkait kisruh dipersepakbolaan nasional. Induk organisasi olahraga tanah air itu
BERITA TERKAIT
- Persib Bandung vs Dewa United: Bojan Hodak Optimistis Menang, tetapi
- Borneo FC Umumkan Pelatih Baru, Ungkap Alasan Pecat Pieter Huistra
- Persebaya Vs Malut United jadi Laga Spesial Buat Ardi Idrus
- Sudah Dapat 2 Pemain Baru, Persib Bandung Masih Ingin Belanja?
- Dirtek Timnas Indonesia Dinilai Punya Tanggung Jawab Krusial
- Indra Sjafri Pengin Patrick Kluivert Memainkan Sepak Bola Ala Indonesia, Ini Alasannya