KONI Tetapkan Esport sebagai Cabang Olahraga Prestasi
Jumat, 28 Agustus 2020 – 06:34 WIB
Beberapa tim asal Indonesia juga tercatat pernah menjuarai kompetisi tingkat dunia, antara lain EVOS Esports pada ajang M1 World Championship, dan Bigetron Esports yang menjuarai kompetisi PUBG Mobile Club Open Fall Spit Global Finals 2019.
Esports adalah gim interaktif dan kompetitif yang dilakukan melalui media elektronik seperti komputer, console, telepon seluler, dan sebagainya. Indonesia memiliki potensi pasar yang besar untuk gim dan esports.
Riset Pokkt Decision Lab dan Media Marketing Association mengungkapkan bahwa ada 60 juta pemain gim mobile di Indonesia, dan diperkirakan mencapai angka 100 juta tahun ini. (esy/jpnn)
Raker KONI secara resmi mengakui esports sebagai sebuah cabang olahraga prestasi di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- LPDUK dan KONI Sepakat Kerja Sama Kelola Dana Komersial PON XXI Aceh-Sumut
- Jaksa Ungkap Ada Indikasi Tindak Pidana di Kasus Dana Hibah KONI Mataram
- Booga Booga dan RRQ Mendukung Anak Muda Lebih Produktif
- SteelSeries Arctis Nova 5 Baru Hadirkan Lebih 100 Profil Audio Spesifik Game, Keren!
- EVOS & Pop Mie Siap Bimbing Talenta Muda jadi Profesional di eSports Indonesia
- Bebas Bersyarat, Eks Menpora Imam Nahrawi Dikenakan Wajib Lapor