Konon, ASN yang Mau Pindah ke IKN Bakal Terima Tunjangan Khusus

Konon, ASN yang Mau Pindah ke IKN Bakal Terima Tunjangan Khusus
Apakah revisi UU ASN akan mengubah tenggawt waktu penyelesaikan masalah honorer?. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Sekretaris Kementerian PAN RB itu menyebut pemerintah bakal melaksanakan pemindahan ASN ke IKN Nusantara secara bertahap yang diserahkan ke kementerian atau lembaga terkait.

"Skema pemindahan pegawai ASN dilakukan secara bertahap, sesuai kelembagaan dan ketersediaan hunian," ujar Rini. (ast/jpnn)


Pemerintah bakal memberikan tunjangan khusus bagi ASN yang pindah ke Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk gelombang pertama.


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Aristo Setiawan

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News