Konon Erick Tak Disukai PDIP, Kans Sandiaga Dampingi Ganjar Makin Besar
Selasa, 08 Agustus 2023 – 16:02 WIB

Ganjar Pranowo (kanan) dan Sandiaga Uno (kiri). Foto: ANTARA/HO-Humas Pemprov Jateng
"Strategi Erick itu bila tidak jadi cawapres Ganjar, Erick ingin jadi cawapres Prabowo," katanya.
Ujang juga menyoroti langkah Erick melaporkan konten video Tempo yang menghebohkan itu ke Dewan Pers.
Menurutnya, pelaporan itu memperlihatkan sikap tidak ramah terhadap media dan dapat berpengaruh terhadap kans Erick jadi cawapres Ganjar.
"Sedikit besar berpengaruh ada dampaknya, kan media semestinya menjadi kawan. Harus baik dengan media. Besar kecilnya bisa jadi ada dampaknya," kata Ujang. (dil/jpnn)
Sejumlah blunder yang dilakukan Erick diyakini telah menjatuhkan citranya di mata partai-partai pendukung Ganjar. Peluang Sandiaga pun makin terbuka
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Hasto Kristiyanto: Hidup Saya Makin Sempurna di Penjara
- Timnas U-17 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia, Simak Kalimat Eks Bos Inter Milan
- PSI Dorong Megawati Menemui Jokowi, Ferdinand: Akalnya di Mana
- Dorong Megawati Ketemu Jokowi & SBY, PSI Dianggap Ganjen
- RUMI Nilai Pertemuan Prabowo & Megawati Simbol Persatuan bagi Indonesia
- Gerindra Happy Kepemimpinan Prabowo Didukung Megawati