Konon, Ganjar-Mahfud Bakal Menjalani Ini Sebelum Debat Perdana
Sabtu, 09 Desember 2023 – 06:13 WIB
"Jadi, ini pertama, ya, first impression selalu sangat penting, penampilan pertama," kata Andika.
Sebelumnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan debat Pilpres 2024 sebanyak tiga kali untuk calon presiden dan dua kali untuk calon wakil presiden.
Debat pertama di kantor KPU pada 12 Desember 2023 bertema hukum, hak asasi manusia (HAM), pemerintahan, pemberantasan korupsi, dan penguatan demokrasi. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Wakil Ketua Tim TPN Andika Perkasa menyebut capres-cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD bakal menjalani pembekalan khusus
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Jelang Pencoblosan Pilgub Jateng, Andika-Hendi Serahkan Kepada Masyarakat
- Andika-Hendi Bicara Akses Kesehatan Gratis bagi Warga Jateng
- Debat Pamungkas, Andika Singgung 3,37 Juta Rakyat Miskin di Jateng
- Hendi Bakal Gunakan Jaringan Andika Perkasa untuk Program Magang Luar Negeri
- Debat Ketiga Pilgub Jateng, Andika Perkasa Singgung Masalah Pengangguran-Insentif Usaha
- Kelompok Ojek Online Pekalongan Dukung Andika-Hendi, Soroti Isu Transportasi