Konon, Hasto Jadi Tersangka Akibat Kritis Terhadap Penyalahgunaan Kekuasaan era Jokowi

Konon, Hasto Jadi Tersangka Akibat Kritis Terhadap Penyalahgunaan Kekuasaan era Jokowi
Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto jadi tersangka. Foto/Ilustrasi : Ricardo/JPNN

"Seharusnya bersifat rahasia dan hanya diberikan kepada pihak yang terkait," ujar eks pengacara Bharada Richard Eliezer itu.

PDI Perjuangan dan Hasto, kata Ronny, telah dan akan selalu mentaati proses hukum dan bersifat kooperatif dari berbagai kasus.

"PDI Perjuangan lahir dari cita-cita besar untuk membawa Republik ini berjalan di atas rel demokrasi dengan prinsip negara hukum yang adil dan transparan yang terjadi saat ini adalah politisasi hukum," ujarnya. (ast/jpnn)


Ketua DPP PDI Perjuangan Ronny Talapessy menyebut nama Presiden ketujuh RI Joko Widodo (Jokowi) setelah Hasto ditetapkan tersangka.


Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News