Konon, Jokowi Senangi Airlangga Maju Capres 2024, Nih Alasannya
Jumat, 09 September 2022 – 08:53 WIB

Presiden Jokowi dan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto. Foto: Setpres RI
“Dalam konteks perorangan, saya belum melihat bahwa Presiden clear mengarahkan pada satu orang. Saya kini ini wacana yang ada di tengah mengarah, mengharapkan ada hal-hal baik yang bisa dilanjutkan para pemerintahan berikutnya,” kata Firman, Kamis (8/9).
Masih sangat dini untuk menilai kemana arah dukungan Presiden Jokowi. Sebagai kader PDIP, dia seharusnya tunduk pada perintah Ketua Umum Megawati Soekarnoputri.
Namun, posisinya sebagai presiden begitu strategis untuk menentukan arah perpolitikan, termasuk mendorong Capres dan Cawapres untuk Pemilu 2024.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Herry Mendrofa mengungkapkan alasan Airlangga Hartarto menjadi salah satu dari tiga nama bakal Capres yang disenangi Presiden Jokowi. Nih alasannya.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?