Konon Jokowi Tidak Bisa Jadi King Maker di Pilpres 2024
Berdasarkan arsip JPNN.com, Direktur Eksekutif Surveylink Indonesia Wempy Hadir pernah memprediksi Jokowi akan menjadi salah satu king maker di Pemilu 2024.
Dia menyebut meski mantan wali kota Solo itu bukan pemilik partai, tetapi sosoknya memiliki kekuatan yang penting dipertimbangkan.
"Suka tidak suka, saya kira Jokowi hari ini bukan hanya kader partai tetapi juga punya kekuasaan yang sangat powerfull," ucapnya.
Dia juga mengatakan Jokowi memiliki citra bersih dan sederhana, sehingga kesetiaan para pembantunya sangat tinggi.
Baca Juga: Briptu A Menyimpan Kontak Polwan Cantik Selingkuhannya dengan Nama Unik
"Jokowi menguasai kementerian dan lembaga strategis, dan kesetiaan mereka itu terhadap presiden sangat tinggi," ujar Wempy.
Lima nama lain yang diprediksi Wempy bakal jadi king maker, ialah Megawati Soekarnoputri, Prabowo Subianto, SBY, Jusuf Kalla, dan Surya Paloh. (fat/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Politius Gerindra Arief Poyuono khawatir capres yang didukung Presiden Jokowi pada Pilpres 2024 malah kalah, kayak SBY pada 2014.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Jokowi Aktif Mendukung Paslon Tertentu, Al Araf: Secara Etika Itu Memalukan
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'