Konser Melly sang Ratu Soundtrack
Digelar 11 Desember dengan Konsep Intimate
Jumat, 25 Oktober 2013 – 08:59 WIB

Melly Goeslaw (kiri), Anto Hoed (tengah) dan Andien saat menghadiri konfrensi pers jelang konser Melly Goeslaw di Jakarta, Kamis(24/10). Melly Goeslaw akan menggelar konser tunggalnya bertajuk " The Queen Of Soundtrack Concert" pada 11 Desember mendatang di Skenno Hall Gandaria City. FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos/JPNN
JAKARTA - Sebagai musisi, Melly Goeslaw mengaku selalu memiliki desakan dalam diri untuk berkarya. Bukan hanya sebagai penyanyi, tapi juga pencipta lagu dan penulis buku. Satu lagi, istri Anto Hoed itu juga dikenal sebagai pembuat soundtrack film yang kemampuannya tak perlu diragukan lagi.
Sangat banyak hit yang dihasilkan. Pada 11 Desember nanti Melly berniat menggelar konser tunggal. Kali ini mengambil angle tentang soundtrack film.
Sebelumnya, pada 2009, dia menggelar konser tunggal di Tennis Indoor Senayan. Saat itu konser bertajuk Glow tersebut lebih menampilkan konsep futuristis. Namun, kali ini dia mengusung konsep intimate, menjalin kedekatan dengan penonton.
Baca Juga:
JAKARTA - Sebagai musisi, Melly Goeslaw mengaku selalu memiliki desakan dalam diri untuk berkarya. Bukan hanya sebagai penyanyi, tapi juga pencipta
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern
- Revelino Sebut Lisa Mariana Menghilang setelah Mengaku Hamil