Konser P!nk di Australia Membuat Harga Akomodasi Naik Gila-gilaan

Bagi sebagian orang, ini mungkin merupakan kesempatan sekali seumur hidup.
Claudia Brumme-Smith mengatakan kenaikan harga, terutama di Airbnb, "mengecewakan" dan merusak reputasi kota Townsville.
"Ini adalah konser pertama pasca COVID, jadi jika kami tidak menampilkan citra yang benar-benar profesional, kami mungkin tidak akan mendapatkan konser lainnya," ujarnya.
"Saya benar-benar mengimbau semua orang yang memiliki rumah di Airbnb untuk melakukan hal yang benar, enggak akanb baik bagi Townsville sebagai tempat penyelenggara acara dan ini bukan yang kita inginkan."
Ia juga mendorong penggemar untuk memilih-milih tempat yang tersedia untuk mendapatkan kesepakatan yang lebih baik.
Townsville Enterprise telah membuat daftar pendek tempat menginap di kota dengan harga di bawah AU$400 per malam.
Artikel ini diproduksi oleh Hellena Souisa dari laporan ABC News.
Konser P!nk memicu kenaikan harga akomodasi yang 'tidak masuk akal' di Townsville, sebuah kota kecil di negara bagian Queensland, Australia
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Gubernur Herman Deru Apresiasi Australia Perpanjang Kerja Sama Kelola IPAL di Palembang
- Dunia Hari Ini: Puluhan Tewas Setelah Kereta di Pakistan Dibajak
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di Afrika Selatan, 12 Orang Tewas
- Kapan Australia Umumkan Skuad untuk Menghadapi Timnas Indonesia?
- Siklon Alfred 'Tak Separah yang dibayangkan', Warga Indonesia di Queensland Tetap Waspada
- Dunia Hari Ini: Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap di Bandara