Konser Virtual Beauteous 8 Bakal Dipenuhi Aksi Para Wanita
Sabtu, 06 Maret 2021 – 08:05 WIB
Agnes Wuisan yang mewakili 76 Rider mengatakan, perempuan memiliki kesetaraan dan hak yang sama untuk mewujudkan impian dan cita-citanya.
Dia mencontohkan 76 Rider sebagai komunitas extreme sports tidak hanya didominasi laki-laki, namun juga terbuka untuk semua perempuan yang punya minat yang sama.
“Konser ini sangat tepat sebagai bagian dari ekspresi dan menyuarakan kembali bahwa banyak perempuan di Indonesia yang saat ini masih berjuang untuk masalah kesetaraan hak antara pria dan wanita," tutur Agnes Wuisan, dalam keterangan tertulis, Jumat (5/3). (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Konser virtual itu digelar di kanal Kataoila di YouTube untuk memperingati International Women's Day pada 8 Maret 2021.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Alfi Husni Sapu Bersih Juara Kelas Trail 175 Open di Trial Game Asphalt 2022
- Ternadi Bike Park, Trek Downhill Terbaik di Indonesia
- Konser Virtual Dewa 19 Tidak Gratis, Sebegini Harga Tiketnya
- Supermusic Live 360 Virtual Concert Hadirkan Kolaborasi Band Lintas Genre
- Begini Keseruan BLACKPINK x PUBG Mobile 2022 In-Game Concert di Dukuh Atas
- Konser di Metaverse, Vidi Aldiano Dapat Pengalaman Baru