Konservasi Global Berhasil Pulihkan Jumlah Penyu
Kamis, 21 September 2017 – 16:00 WIB
Juru bicara Australian Marine Conservation Society (AMCS) Adele Pedder menyebutkan revisi ini sebagai tidak bertanggung jawab.
"Taman laut memberikan spesies seperti penyu kesempatan bertarung paling baik," kata Pedder.
"Ketika mereka terdaftar sebagai terancam punah kita secara hukum wajib untuk mencegah dan mengurangi kematian."
Dr Schofield juga mengungkapkan kekhawatiran tentang perubahan yang diusulkan.
"Zona perlindungan sangat penting untuk memberikan perlindungan tidak hanya bagi penyu tapi juga fauna laut dan kehidupan laut lainnya," kata dia.
"Sangat memalukan bergerak mundur daripada maju."
Lihat beritanya dalam bahasa Inggris di sini
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata