Konsolidasi Nasional Pimpinan FPKS, Tolak Penundaan Pemilu dan Perpanjangan Masa Jabatan Presiden
Ketiga, semua anggota legislatif PKS berkolaborasi dengan seluruh elemen bangsa dan negara.
Anggota legislatif PKS di berbagai tingkatan harus membangun komunikasi seluas-luasnya dengan publik dan tokoh.
“Serta berkolaborasi dengan seluruh elemen bangsa dan negara untuk mewujudkan sila ketiga Pancasila, Persatuan Indonesia,” paparnya.
Keempat, Fraksi PKS harus terdepan dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), serta memajukan budaya bangsa sebagai sarana untuk mengokohkan persatuan, menanamkan nilai-nilai kebangsaan dan kebaikan yang universal.
Kelima, kata dia, Fraksi PKS akan bekerja keras menjaga demokrasi.
Kemdian, memastikan bahwa agenda demokrasi berjalan dalam koridor konstitusi UUD NRI Tahun 1945.
“Oleh karena itu, Fraksi PKS dengan tegas menolak penundaan pemilu atau perpanjangan masa jabatan presiden, karena (penundaan pemilu dan perpanjangan masa jabatan presiden) mengkhianati konstitusi dan agenda reformasi serta merampas hak-hak rakyat," pungkas Jazuli. (boy/jpnn)
Konsolidasi Nasional Pimpinan Fraksi PKS menghasilkan lima keputusan strategis. Ada soal menolak pemilu dan perpanjangan masa jabatan presiden.
Redaktur & Reporter : Boy
- Parlemen Indonesia-Mesir Sepakat Dukung Kemerdekaan Palestina
- Prabowo Usul Pengampunan Koruptor, Nasir Djamil Singgung Inisiatif Menteri
- PKS Dukung Usul Prabowo Soal Kepala Daerah Dipilih Oleh DPRD, Ini Alasannya
- Dorong Kemajuan Industri Olahraga, LPDUK-Inaspro Teken MoU dan PKS Bersama Mitra
- Kunjungi Markas PBB, Fraksi PKS DPR Perjuangkan Nasib Anak-Anak Gaza Korban Agresi Israel
- Diplomasi Parlemen, Fraksi PKS Perjuangkan Perlindungan & Kesejahteraan Anak ke Markas PBB