Konsulat AS untuk Sumatera Kathryn Crockart Bikin Amerika Mini di Medan
Kenalkan Lanskap sampai Sajikan Makanan Khas
Kamis, 04 Juli 2013 – 17:52 WIB

Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho (kanan) menerima souvenir dari Dubes AS Scot Marciel (tengah) dan Konsul AS untuk Sumatera Kathryn A. Crockart (kiri) pada perayaan Hari Kemerdekaan AS ke-237 di Konsulat AS di Medan, Selasa (2/7) malam. Foto: Triadi W/Sumut Pos
Ada yang berbeda di kediaman konsulat Amerika Serikat untuk Sumatera, Kathryn Crockart, kemarin. Untuk merayakan hari kemerdekaan ke-237 Amerika Serikat (AS), dia mengubah rumahnya sebagai Amerika mini. Dari pintu gerbang, patung Liberty menyambut kedatangan para tamu. Sungguh pemandangan yang berbeda. ''Welcome to America in Medan,'' ujar Crockart dengan ramah kepada seluruh undangan yang sengaja dia undang untuk bertandang ke rumahnya.
= = = = = = = =
PULUHAN wartawan, wakil pemerintah Indonesia dan negara sahabat, pebisnis dan masyarakat umum, bahkan Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho dan istri terkesima begitu memasuki kediaman Crockart. Tidak perlu menunggu belasan jam untuk terbang ke Negeri Paman Sam tersebut, dengan hitungan menit, puluhan undangan itu seolah sudah berada di Amerika Serikat (AS).
Baca Juga:
Ada yang berbeda di kediaman konsulat Amerika Serikat untuk Sumatera, Kathryn Crockart, kemarin. Untuk merayakan hari kemerdekaan ke-237 Amerika
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan