Konsumen Pilih Online, Okupansi Hotel Turun
Sementara itu, Assistant of General Manager Blue Sky Hotel Balikpapan Khoirul Anam mengatakan, permintaan kamar dari pemesanan melalui penyedia online memang meningkat tajam.
Lajunya lebih dari dua kali lipat dari sebelumnya. Dia mengakui, travel online memang menjelma sebagai mindset bisnis perhotelan saat ini.
Potensi pasar dari jalur ini terus tumbuh. Menurut Khoirul, kontribusinya di angka 24 persen dari total penjualan mereka.
Di sisi lain, dia juga tak menampik adanya pengurangan kerja sama penjualan kamar secara corporate.
Terutama dari perusahaan-perusahaan migas, yang selama ini menjadi penyerap penawaran terbesar.
Dia memprediksi, sektor tersebut memiliki potensi penurunan hingga 50 persen.
Sebab, sejumlah perusahaan segera memasuki masa akhir kinerjanya di Kaltim dalam waktu dekat. (aji/man/k18/jos/jpnn)
BALIKPAPAN - Merosotnya permintaan dari segmentasi korporasi membuat tingkat okupansi hotel di Balikpapan menurun. Public Relations Manager Aston
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- SPSL Peduli Kualitas Hidup Dukung Sekolah Lansia Nirmala
- PNM Dorong Ekonomi Kerakyatan Lewat Sederet Capaian di 2024
- Stok Pupuk Nasional Jelang 2025 Capai 1,4 Juta Ton
- Menyambut Tahun Baru 2025, Watsons Hadirkan Promo Spesial
- BRIS Tutup 2024 dengan Kinerja Gemilang di Bursa Saham
- Jelang Pergantian Tahun, Komut dan Dirut Pertamina Kunjungi Integrated Terminal Jakarta