Konsumen Timur Tengah Favoritkan Daging Sapi Halal Australia
Selasa, 12 Mei 2015 – 01:02 WIB

Konsumen Timur Tengah Favoritkan Daging Sapi Halal Australia
Meski ada perdebatan didalam negeri mengenai sistem sertifikasi daging halal di Australia, namun industri daging sapi Australia diminta untuk terus membangun dan memperbaiki sistem daging halal mereka. Karena berdasarkan pengakuan seorang koki ternama di Timur Tengah, daging sapi Australia sangat diminati di daerahnya.
Chef Tarek Ibrahim merupakan chef asal Arab pertama yang mendapatkan gelar istimewa sebagai Master Chef dari organisasi juru masak ternama di dunia World Chef Society.
Baca Juga:
Tarek Ibrahim lahir di Mesir, dan telah bekerja diberbagai belahan dunia dan merupakan chef Arab pertama yang menerima gelar master chef dari Masyarakat Chef Dunia.
Meski ada perdebatan didalam negeri mengenai sistem sertifikasi daging halal di Australia, namun industri daging sapi Australia diminta untuk terus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya