Konsumsi 3 Obat Ini untuk Turunkan Kolesterol Tinggi
Kamis, 10 Maret 2022 – 04:47 WIB
Obat penurun kolesterol yang juga memiliki nama lain acid-binding agents ini bisa meluruhkan kolesterol pada usus.
Sama halnya dengan obat kolesterol pada umumnya, obat ini bisa menurunkan kadar LDL.
Selain itu, obat ini juga bisa meningkatkan kadar HDL, meski tidak bisa mengurangi kadar trigliserida dalam tubuh.
2. Statin
Statin tergolong obat yang paling efektif dalam mengatasi banyaknya jumlah kolesterol jahat dalam darah.
Sebagian efek samping masih tergolong ringan dan akan hilang dengan sendirinya.
Namun, ibu hamil dan penderita penyakit liver kronis sebaiknya tidak mengonsumsi obat kolesterol yang satu ini.
3. Ezetimibe
Ada beberapa obat yang bisa membantu turunkan kolesterol tinggi dan salah satunya adalah statin.
BERITA TERKAIT
- Atasi Batuk Alergi dengan Mengonsumsi 7 Obat Ini
- 3 Suplemen untuk Penderita Kolesterol Tinggi
- IDI Lombok Barat Berikan Informasi Pengobatan yang Tepat Mengenai Alergi Makanan
- IDI Dompu Berikan Informasi Pengobatan Bagi Penderita Susah Buang Air Kecil
- 7 Herbal yang Ampuh untuk Mengatasi Sakit Tenggorokan
- Simak, Ini Tip Mengobati Radang Amandel dari IDI Blambangan Umpu