Konsumsi 7 Buah Lezat Ini, Kolesterol Tinggi Anda Bakalan Ambyar

Konsumsi 7 Buah Lezat Ini, Kolesterol Tinggi Anda Bakalan Ambyar
Alpukat. Foto : Ricardo/JPNN.com

Tak hanya mengatasi kolesterol, jeruk nipis juga antioksidan yang baik buat tubuh.

2. Jambu Biji

Kandungan dalam buah jambu biji juga bisa membantu melindungi jantung, terutama dari kerusakan akibat radikal bebas.

Selain itu, kandungan kalium dan serta yang ada dalam buah ini juga bisa membantu menurunkan kadar kolesterol jahat, tekanan darah, serta meningkatkan kadar kolesterol baik.

3. Semangka

Buah ini tak hanya mengatasi kolesterol, tetapi juga bisa menutrisi tubuh dengan baik.

Buah ini juga kaya akan kandungan air sehingga mampu menghidrasi tubuh dengan baik.

Jangan lewatkan untuk konsumsi buah semangka untuk mengimbangi konsumsi daging.

4. Pisang

Mengonsumsi buah pisang disebut bisa membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah.

Hal itu terjadi karena kandungan zat inulin pada pisang bisa membantu mengurangi kolesterol yang didapat dari konsumsi makanan.

Ada beberapa buah sehat dan lezat yang ternyata bisa membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi Anda dan salah satunya ialah melon.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News