Konsumsi 8 Ramuan Ini, Asam Urat Langsung Ambyar
Jumat, 02 April 2021 – 09:04 WIB

Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com
Selain itu, minuman ini juga memiliki rasa yang menyegarkan.
Campurkan air perasan setengah lemon ke dalam air hangat. Lalu campurkan dengan dua sendok teh kunyit bubuk dan satu sendok teh cuka apel, aduk dan sesuaikan rasanya, minum dua-tiga kali sehari.
3. Kumis kucing
Tanaman ini telah dikenal sebagai penghancur batu di ginjal atau saluran kencing.
Sifat diuretiknya juga bisa membantu membuang asam urat berlebih melalui kencing.
Cara meramunya:
- Siapkan daun kumis kucing kering 10 gram, meniran kering 10 gram, sawi tanah kering 10 gram, jahe merah memar kering 15 gram, dan kapulaga kering 10 gram.
- Rebus semua bahan bersama satu liter air sampai tersisa 500 ml.
Ada beberapa ramuan yang ampuh mengatasi penyakit asam urat seperti misalnya jahe.
BERITA TERKAIT
- 8 Makanan Pemicu Asam Urat
- Kendalikan Asam Urat dengan Mengonsumsi 5 Buah Kering Ini
- 3 Buah Lezat untuk Penderita Asam Urat
- 3 Manfaat Daun Sirsak, Turunkan Risiko Serangan Diabetes dan Kanker
- 5 Bahaya Mengonsumsi Jahe Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- 5 Khasiat Teh Daun Sirsak, Bantu Obati Kanker