Kontradiksi Juru Strategi
Sabtu, 24 November 2012 – 20:30 WIB
Banyak pihak yang heran ketika pemilik QPR yang juga bos maskapai penerbangan, Tony Fernandes, masih mempertahankan Hughes seusai kalah 1-3 dari Southampton di kandang sendiri. Kekalahan yang membuat QPR makin terbenam di dasar klasemen dan tanpa kemenangan sampai 12 laga.
Sparky " sapaan akrab Hughes - masih "beruntung" karena dirinya bukan pelatih klub Premier League pertama yang kehilangan jabatannya musim ini. Dia didahului Roberto di Matteo yang harus menanggalkan kursi pelatih Chelsea midweek lalu (21/11).
Lantas, siapa pengganti Hughes - Dia adalah Harry Redknapp, pelatih yang dilengserkan Tottenham Hotspur di akhir musim lalu. Hanya, Redknapp yang sempat masuk nomine pelatih Ukraina tersebut tidak akan langsung bertugas di Old Trafford malam nanti, melainkan baru menjalani debut saat away ke Sunderland (27/11).
Status juru strategi QPR melawan United bakal dibebankan kepada asisten pelatih Mark Bowen. "Kami tidak boleh terpengaruh dengan situasi lawan. Justru tim seperti mereka bakal tampil nothing to lose," kata Fergie sebagaimana dilansir Manchester Evening News.
MANCHESTER - Sir Alex Ferguson memang telah genap 26 tahun menangani Manchester United per 6 November lalu. Tapi, puncak selebrasi pelatih yang akrab
BERITA TERKAIT
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?