Kontrak Diperpanjang hingga 2023, Bek Borneo FC Ini Makin Termotivasi
Sabtu, 02 Januari 2021 – 20:34 WIB
Diego pun bertekad ingin membawa Borneo FC menjuarai kompetisi Liga 1 Indonesia dan membawa tim asal Kalimantan Timur tersebut bisa tembus ke kompetisi level Asia di musim depan.
"Alhamdulillah, senang banget dikasih kesempatan dan dapat kepercayaan untuk masih main di Borneo FC untuk dua tahun lagi. Masuk di tahun keenam ini, mudah-mudahan saya dan tim makin semangat kerja keras di lapangan," kata dia.
BACA JUGA: Pemuda di Tegal Nekat Gali Makam Pakai Tangan, Oh Ternyata
"Semoga kami semua bisa mendapatkan juara lanjutan kompetisi nanti dan bisa membawa Borneo ke AFC. Kami akan buktikan bahwa Borneo bisa," pungkas Nabil.(antara/jpnn)
Borneo FC mengikat Diego Michiels dengan durasi selama dua tahun atau hingga Juni 2023.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit
- Target Persib Bandung Pertahankan Unbeaten saat Jamu Borneo FC
- Persib Vs Borneo FC: Tamu Datang dengan Kekuatan Komplet
- Persib Bandung Vs Borneo FC: Ini GBLA, Bukan Jalak Harupat
- Borneo FC Siap Tebar Ancaman saat Menghadapi Persib di Stadion GBLA