Kontrak Gas Tangguh Selesai Akhir 2008
Rabu, 23 Juli 2008 – 17:36 WIB

Kontrak Gas Tangguh Selesai Akhir 2008
JAKARTA-Pemerintah menargetkan renegoisasi kontrak harga Gas tangguh dapat selesai akhir tahun 2008. Terdapat tiga kontrak yang akan dinegosiasi pemerintah, yakni gas ke Fujian, China dan dua kontrak ke Korea, POSCO dan KPower. "Pemerintah tidak akan langgar kontrak dan ikuti klausul tersebut. Pemerintah tetap hormati, kalau dikontrak ada klausul penalty kita akan ikuti", ujar Edy.
Hal ini disampaikan Deputi Operasional BP Migas Edy Purwanto ketika ditemui wartawan di Gedung Patra Jasa, Jakarta, Rabu (23/07). "Kita harapkan setidaknya ada kesepakatan akhir 2008. Kalau belum selesai, ada kemungkinan kita menunda pengiriman", katanya.
Baca Juga:
Jika negoisasi kontrak tersebut tidak selesai maka pemerintah akan menunda pengiriman gas. Namun menurut Edy hal ini tidak melanggar kalusul perjanjian dalam kontrak jual beli gas, tapi pemerintah bersedia membayar penalty yang telah ditetapkan didalam kontrak jika terjadi penundaan supply gas.
Baca Juga:
JAKARTA-Pemerintah menargetkan renegoisasi kontrak harga Gas tangguh dapat selesai akhir tahun 2008. Terdapat tiga kontrak yang akan dinegosiasi
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram