KontraS Bantah Dorong Petani Berani Bentrok
Haris Azhar Tegaskan KontraS Berprinsip Anti Kekerasan
Jumat, 04 Maret 2011 – 19:11 WIB

KontraS Bantah Dorong Petani Berani Bentrok
Berita yang diklarifikasi Haris terkait terkait konflik lahan, yang diwarnai bentrok antara para petani yang tergabung dalam Gabungan Kelompok Tani (Gapokta) dengan personil Brimob Polda Sumut. Dalam berita itu, Sekjen Federasi Kontras, Ruslan Purba menyatakan,"Masyarakat pemilik lahan sendiri harus berani konflik, maju terus, terus pertahankan lahan yang sudah diputuskan secara hukum menjadi milik mereka." (sam/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA -- Koordinator Eksekutif Nasional Badan Pekerja Komisi Untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS), Haris Azhar, mengklarifikasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia