Kontribusi BUMN Belum Maksimal
Senin, 15 Februari 2010 – 11:35 WIB
Kontribusi BUMN Belum Maksimal
JAKARTA- Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Aria Bima mengatakan bahwa Badan Usaha Milik Negara (BUMN) belum memberikan kontribusi yang maksimal untuk perekonomian negara. Sebagai pilar perekonomian negara, kata dia, BUMN seharusnya berkontribusi dengan memberikan pendapatan berupa pajak, laba usaha serta multiplayer effect lainnya.
"Sehingga BUMN yang bisa memperkuat perekonomian di negara ini, setidaknya memberikan perlindungan kepada sektor ekonomi lain yang ada," kata Aria Bima sebelum Rapat Kerja Lanjutan dengan Kementerian BUMN, Jakarta, Senin (15/2).
Baca Juga:
Aria juga mengatakan, alih-alih memberi kontribusi yang besar dalam perkonomian bangsa, BUMN justru banyak menuai masalah. Seperti belum tercapainya perusahaan yang sehat, sulitnya mewujudkan Corporate Good Government (CGG), sengketa internal serta permasalahan yang tak kunjung selesai dan disisakan oleh manajemen masa lalu.(oji/jpnn)
JAKARTA- Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Aria Bima mengatakan bahwa Badan Usaha Milik Negara (BUMN) belum memberikan kontribusi yang maksimal untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian